Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

Berbagi Pengalaman Berziarah dan Penjelasanya

Gambar
    Pada abad ke 14 samapai abad ke 16 merupakan masa berakhirnya dominasi Hindu - Budha dalam budaya nusantara yang kemudian digantikan oleh peradaban islam. Tokoh yang berpengaruh dalam keikutsertaanya didalam perkembangan peradaban Islam di Indonesia yaitu Wali Songo, ada beberapa pendapat mengenai arti wali songo. Pertama yaitu yang  mengartikan wali yang sembilan, yang menandakan jumlahnya wali yang sembilan, pendapat lain mengungkapkan bahwa kata songo/sanga berasal dari kata Tsana yang berasal dari bahasa Arab yang artinya Mulia.        Dari pengertian diatas Sekarang saya akan menulis pengalaman saya berziarah ke makam-makam yang terkenal wali-wali Allah atau terkenal orang-orang yang soleh yang menyebarluaskan islam di Nusantara tercinta ini. Bagi anda yang belum membaca artikel  keutamaan Ziarah, anda bisa membaca di blog sebelumnya saya, atau di link : https://wisnumulyono.blogspot.com/2022/08/berziyarah-imam-turmudzi-meriwayatkan.html ---------------------------------------

MAKALAH STUDI SYARI'AH

Gambar
     SYARI’AH (Pengertian Istilah-istilah penting hukum islam, studi klasik dalam kajian Syariah, Perkembangan studi Syariah) Disusun Oleh : WISNU MULYONO GIFARI TAUFIK HIDAYATULLOH PROGRAM STUDI HUKUM KELUARGA ISLAM SEKOLAH TINGGI ILMU SYARI’AH (STIS) AS-SA’ADAH SUKASARI SUMEDANG 2022/2023     KATA PENGANTAR Puji syukur Saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberi rahmat dan hidayahnya, sehingga kami dapat menyelesaikan tugas makalah ini, sebagaimana yang disyaratkan oleh dosen mata kuliah Metodologi Studi Islam Dalam penulisan makalah ini, kami banyak mengalami kesulitan dan hambatan. Namun, berkat arahan dari semua pihak, akhirnya kami dapat menyelesaikan makalah ini. Pada kesempatan ini kami menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam bentuk dorongan moril, materil dan apapun yang membantu menyelesaikan makalah ini. Kami sangat bersyukur telah dapat menyelesaikan makalah ini. Kami mohon maaf ap